Sabtu, 24 Desember 2011
PERLUKAH HUKUMAN FISIK BAGI ANAK ?
Majalah As-Sunnah
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh
HUKUMAN DAN IMBALAN SEBAGAI METODE PENDIDIKAN
Permasalahan ini amat penting untuk diperhatikan, mengingat kondisi anak didik yang tidak sama. Semestinya para orang tua dan pendidik memperhatikan betul metode yang tepat bagi anak didiknya. Perbedaan tingkat intelegensi, persepsi, usia serta tingkat emosi anak menuntut perlakuan yang berbeda pula. Manakala si anak berbuat kesalahan, penyimpangan, ataupun gagal mengerjakan tugasnya, tidak berarti saat itu juga si anak harus dihukum dengan hukuman berat. Tidak selamanya hukuman itu baik bagi anak. Tidak berarti pula kita membiarkan anak larut dalam kesalahan tanpa ada upaya pengarahan. Ada tipe anak yang sudah sadar akan kesalahannya hanya dengan pandangan tajam dari orang tua ataupun gurunya. Ada pula tipe anak yang mudah diarahkan dengan nasehat bijak. Dan ada pula tipe anak yang memang tidak bisa diluruskan kecuali dengan hukuman.
Label:
Artikel
|
0
komentar
Jumat, 23 Desember 2011
Memperlakukan Anak Dengan Lemah Lembut Tanpa Kekerasan
Majalah As-Sunnah
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh
Sebuah tragedi memilukan dan susah untuk dipahami. Seorang anak kecil tewas terbunuh oleh orang tuanya sendiri, lantaran orang tua gregetan atas tangisan sang anak yang tidak segera berhenti. Sang ayah pun “memperlihatkan” kekuatannya, sehingga darah dagingnya tersebut menghembuskan nafas terakhir, di tangan orang tuanya sendiri.
UNDER MAINTENANCE ...
Mohon masukan untuk blog ini ... semoga dapat menjadi sarana pendukung sekolahan antar guru dan wali murid serta mengenalkan sekolahan IT IBNU MAS'UD kepada semua orang.
untuk ARTIKEL mohon dibantu agar bisa di posting disini ....
kirim artikel ke alamat email : vart4riony@vanellian.tk
dalam bentuk document atau artikel yang ada pada website islami yang lain. bisa hubungi saya.
tinggalkan KOMENTAR dibawah ini, sebagai bahan perbaikan saya terhadap blog ini.
Jazakumullahu Khoiron,
untuk ARTIKEL mohon dibantu agar bisa di posting disini ....
kirim artikel ke alamat email : vart4riony@vanellian.tk
dalam bentuk document atau artikel yang ada pada website islami yang lain. bisa hubungi saya.
tinggalkan KOMENTAR dibawah ini, sebagai bahan perbaikan saya terhadap blog ini.
Jazakumullahu Khoiron,
Kamis, 22 Desember 2011
Kemana Menyekolahkan Anak ? : Ilmu Dan Macamnya
Al-Ustadz Aunur Rofiq Ghufron
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh
“Mereka hanya mengetahui yang lahir (saja) dari kehidupan dunia, sedang mereka tentang (kehidupan) akhirat adalah lalai” [Ar-Rum : 7]
Ayat diatas merupakan peringatan keras bagi orang yang hanya mementingkan urusan dunia sedangkan urusan akhiratnya dilupakan. Contohnya pada bulan-bulan ini, sebagian besar orang tua menyerahkan pendidikan anaknya kepada lembaga pendidikan yang berorientasi dunia belaka, sedangkan masalah aqidah, manhaj, adab dan keselamatan di dunia dan akhirat diabaikan.
“Mereka hanya mengetahui yang lahir (saja) dari kehidupan dunia, sedang mereka tentang (kehidupan) akhirat adalah lalai” [Ar-Rum : 7]
Ayat diatas merupakan peringatan keras bagi orang yang hanya mementingkan urusan dunia sedangkan urusan akhiratnya dilupakan. Contohnya pada bulan-bulan ini, sebagian besar orang tua menyerahkan pendidikan anaknya kepada lembaga pendidikan yang berorientasi dunia belaka, sedangkan masalah aqidah, manhaj, adab dan keselamatan di dunia dan akhirat diabaikan.
Label:
Artikel
|
1 komentar
Langganan:
Postingan (Atom)